Gay hancurkan pernikahan tradisional? BUKTINYA MANA?!!! |
Bahkan, Amerika Serikat yg sok berdemokrasi dan sok bebas juga menindas gay. Mantan capres Mike Huckabee baru2 ini berkata kalo gay sampai menikah, pernikahan heteroseks akan tercemar keMAKSIATan ibarat kue pretzel HARAM! Astaga... Fitnah yg benar2 KEJI!!!
Sebuah survei berjudul Pernikahan Sesama Jenis dan Serangan Pada Pernikahan Beda Jenis dilakukan untuk meneliti kebenaran dari hasutan yg ditebar kaum berTuhan. Penelitian ini dilakukan oleh Alexis Dinno dan Chelsea White dari Sekolah Kesehatan Komunitas di Universitas Negara Bagian Portland. Hasil survey mungkin akan mengejutkan kaum sok beragama! Ternyata pernikahan gay TIDAK seperti yg dihasutkan! Sendi2 pernikahan tradisional tetap utuh!!! Tidak hancur seperti FITNAH kaum beragama!
"Kami menemukan fakta bahwa pernikahan heteroseks di Amerika Serikat dari th 1989 - 2009 TIDAK BERBEDA dibandingkan saat pernikahan gay legal dan saat tidak legal. Fakta ini bertentangan dengan klaim para penentang pernikahan gay!"
Sebagai bukti pendukung, tim peneliti juga mereferensi negara2 Nordic yg melegalkan pernikahan gay (Denmark, Norwegia, Belanda) untuk membuktikan bahwa pernikahan gay TIDAK meruntuhkan pernikahan heteroseks. Survei membuktikan bahwa tingkat cerai dan pernikahan heteroseks di sana juga TIDAK banyak berubah meski gay kini bisa nikah.
Malah survei yg sama buktikan pernikahan gay MENGURANGI PERCERAIAN HETEROSEKS! Loh, kenapa? Begini... Ketika pernikahan gay diharamkan, kaum gay ditekan untuk menjadi "normal" dengan menikahi lawan jenis. Tapi krn dasarnya gay BUKAN PENYAKIT dan TAK BISA BERUBAH, banyak gay menderita dan akhirnya cerai. Kalo gay bisa menikah, otomatis kaum gay tidak akan melakukan pernikahan hetero palsu dan perceraian karena hal itu berkurang! Masuk akal bukan???
Survei yg sama juga membuktikan tidak semua umat beragama ternyata homofobik. Memang jumlahnya tak banyak tapi ada segelintir kaum heteroseks beragama mendukung pernikahan gay. Bahkan ada bukti bahwa individu, organisasi, dan gereja berani melakukan boikot pada pernikahan heteroseks sampai gay boleh menikah.
No comments:
Post a Comment